Judul : Resep Praktis Pitzza Panggang Anti Gagal🍕🧀 Anti Gagal
link : Resep Praktis Pitzza Panggang Anti Gagal🍕🧀 Anti Gagal
Resep Praktis Pitzza Panggang Anti Gagal🍕🧀 Anti Gagal
Resep Membuat Pitzza Panggang Anti Gagal🍕🧀.
Kamu bisa membikin Pitzza Panggang Anti Gagal🍕🧀 menggunakan 19 bahan dan cara membuat 10. Berikut ini adalah cara meresep dengan praktis.
Bahan Yang Diperlukan Untuk Membuat Pitzza Panggang Anti Gagal🍕🧀
- Persiapkan 160 gr dari terigu Cakra, me : 200 gr.
- Tambahkan 110 ml dari air dingin dari kulkas, me : 110 ml susu cair dingin.
- Persiapkan 1/2 sdt dari ragi instan, me : 1 sdt.
- Tambahkan 1 sdm dari gula pasir, me : 1 sdm gula halus (tepung gula).
- Campurkan 1 sdm dari susu bubuk.
- Tambahkan 1/4 sdt dari garam.
- Tambahkan 1 sdm dari minyak sayur/minyak goreng.
- Persiapkan dari Bahan Topping :.
- Campurkan 4 batang dari sosis ayam.
- Campurkan 1 lembar dari smoked beef.
- Persiapkan 3 dari jamur kancing, me : skip.
- Tambahkan 6 buah dari crab stick.
- Persiapkan 1/4 dari paprika hijau, me : cabe gendot 😁.
- Campurkan 1/2 dari tomat (buang bijinya).
- Persiapkan 1/2 dari bawang bombay, iris bulat.
- Campurkan dari Keju quickmelt Kraft/Mozarella.
- Campurkan dari Saus Bolognaise.
- Campurkan dari Saus Tomat.
- Tambahkan Sedikit dari parsley.
Langkah Langkah Membuat Pitzza Panggang Anti Gagal🍕🧀
- Buat adonan rotinya dulu. Masukkan tepung terigu kedalam wadah bersama dengan garam, susu bubuk, gula dan ragi (raginya langsung aja ya moms, tdk perlu pakai air panas dulu). Aduk rata..
- Masukkan sedikit demi sedikit air/susu cair dingin. Aduk dng tangan (jangan lupa cuci tangan dulu ya😁) hingga tercampur rata. Saat adonan setengah kalis (masih lengket) masukkan 1 sdm minyak, aduk & uleni hingga benar² kalis atau ga lengket ditangan. Ketika menguleni saya tambahkan ½-1 sdt tepung terigu. Kalo saya nguleninya seperti menggilas baju😂🤦♀️. Istirahatkan adonan didalam wadah yg sudah diolesi sedikit minyak/margarin. Tutup adonan dengan kain lap bersih, tunggu 20 menit (me : 1 jam).
- Sambil menunggu adonan, saya siapkan bahan topping : iris bombai bulat, tomat potong dadu, sosis potong bulat, keju quickmelt parut, mozarella potong persegi, crab stick potong dadu, smoked beef potong segitiga, cabe gendot potong dadu..
- Setelah 1 jam, pipihkan adonan dengan rolling sampai ketebalan yg diinginkan dan jika dirasa sudah pas, letakkan diatas loyang pizza yg sudah dioles margarin dan ditaburi terigu tipis²..
- Tinggal dihias mau bentuknya seperti apa, tergantung selera masing masing aja ya. Kalau saya pakai sosis dan mozarella dipinggirnya, dipotong² rata terus lipat kedalam..
- Jangan lupa tusuk² bagian tengah adonan dengan garpu agar tidak menggelembung saat dipanggang..
- Terakhir tambahkan topping sesuai selera masing²..
- Diamkan kembali selama 10 menit, sambil memanaskan oven (saya pakai otang). Setelah oven panas, masukkan adonan dan panggang dengan suhu 200°C, api atas bawah, selama 20-25 menit (sesuaikan dengan oven masing² ya moms😉)..
- Setelah matang olesi pinggirannya dengan margarin biar glowing mengkilat😁.
- Done !!! Roti pizza nya lembuutt banget moms (walau tanpa telur)👍. Mudah, enaaakkk dan ngeju banget 🧀🤤. Selamat mencoba 🙏..
Demikian lah tutorial Resep Membuat Pitzza Panggang Anti Gagal🍕🧀.
Demikianlah Artikel Resep Praktis Pitzza Panggang Anti Gagal🍕🧀 Anti Gagal
Sekianlah artikel Resep Praktis Pitzza Panggang Anti Gagal🍕🧀 Anti Gagal kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Resep Praktis Pitzza Panggang Anti Gagal🍕🧀 Anti Gagal dengan alamat link https://www.cameru.info/2020/10/resep-praktis-pitzza-panggang-anti.html
0 Response to "Resep Praktis Pitzza Panggang Anti Gagal🍕🧀 Anti Gagal"
Posting Komentar